Sering Buang Air Kecil saat Hamil 4 Bulan, Penyebab dan Cara Mengatasinya
Sering buang air kecil saat hamil banyak dialami ketika usia kehamilan memasuki 4 bulan hingga jelang persalinan. Namun demikian banyak juga ibu hamil yang sering buang air kecil di usia kehamilan muda. Frekuensi BAK meningkat sudah menjadi hal yang wajar dialami ibu hamil, Anda tak perlu khawatir, bahkan keadaan itu termasuk tanda dan gejala kehamilan normal.
Banyak terjadi ibu hamil yang sampai pipis di celana alias ngompol karena sudah tak tertahankan. Meskipun termasuk hal yang wajar, namun keadaan ini sungguh mengganggu aktivitas ibu hamil, apalagi pada saat bepergian.
Dari sekian banyak ibu hamil, banyak diantaranya yang malu kalau harus mondar - mandir ke kamar kecil sehingga mereka mencari cari informasi mengenai bagaimana cara mengatasi sering buang air kecil saat hamil.
Sebelum membahas tentang cara mengatasi sering buang air kecil saat hamil, ada baiknya kita bahas terlebih dahulu tentang penyebabnya. Di bawah ini adalah beberapa hal yang membuat ibu hamil sering pipis :
Pada usia kehamilan 4 bulan keatas, rahim ibu hamil sudah mulai membesar seiring dengan pertumbuhan janin. Keadaan ini membuat kantung kemih ibu hamil semakin tertekan oleh rahim sehingga tidak dapat menampung air kencing terlalu lama. Oleh karena itu lah ibu hamil sering merasa buang air kecil meski belum lama habis dari kamar mandi.
Ketika seorang wanita sedang hamil maka volume darah dalam tubuh mengalami peningkatan sehingga banyak terdapat cairan di dalam ginjal. Cairan tersebut akan keluar dari tubuh ibu hamil melalui air seni. Itulah salah satu penyebab mengapa ibu hamil sering buang air kecil, untuk itu jangan khawatir dengan keadaan ini.
Sebagaimana yang telah kami sampaikan di atas bahwa pada usia kehamilan trimester kedua dan ketiga, rahim ibu hamil sudah mulai membesar sehingga menekan kantung kemih. Wal hasil, kantung kemih tidak mampu bertahan lama dalam menampung air seni dan akhirnya frekuensi pipis ibu hamil menjadi semakin meningkat.
Ibu hamil memang disarankan untuk memperbanyak minum air putih dengan harapan agar tidak kekurangan cairan (dehidrasi). Namun perlu Anda ketahui bahwa salah satu efek dari terlalu banyak minum adalah meningkatkan frekuensi buang air kecil. Untuk itu jangan kaget bila sebentar sebentar ingin pipis.
Meski keadaan ini membuat tidak nyaman namun Anda tidak boleh membuat keputusan yang keliru, yaitu mempersedikit minum. Kenapa tidak boleh ? karena kurang minum dapat mengakibatkan dehidrasi yang bisa memicu masalah kehamilan serius.
Anda juga tidak diperkenankan menahan pipis hanya gara - gara malas. Kenapa ? karena menahan pipis itu tidak baik bagi kesehatan dan dapat menyebabkan masalah kesehatan mengerikan.
penyebab sering kencing saat hamil yang telah kami sampaikan di atas termasuk penyebab yang wajar dan normal. Selain daripada itu, sering pipis juga dapat diakibatkan karena ibu hamil terkena penyakit diabetes. Apabila penyebab sering buang air kecil ibu hamil adalah karena diabetes sebaiknya segera datang ke dokter untuk mendapatkan penanganan yang sesuai.
Sering pipis saat hamil tergolong keluhan kehamilan yang normal, Anda tak perlu takut karena umumnya hal itu terjadi karena perubahan hormon, kantung kemih tertekan rahim dan karena kebanyakan minum. Namun demikian jika anda menjumpai kejanggalan terkait dengan keadaan yang Anda alami, silakan datang ke dokter untuk memastikan bahwa keadaan anda baik - baik saja.
Walaupun tergolong keluhan kehamilan yang wajar, namun tak ada salahnya jika Anda menerapkan beberapa langkah aman untuk mengatasi keadaan ini. Kenapa harus diatasi ? karena keadaan ini sungguh sangat membantu aktivitas sehari sehari dan membuat kehamilan terasa tak nyaman. Adapun langkah aman untuk mengatasi sering buang air kecil saat hamil 4 bulan adalah sebagai berikut :
Langkah awal yang bisa Anda lakukan untuk mengatasi masalah ini adalah dengan melakukan latihan fisik. Dalam hal ini, Anda bisa melakukan olahraga ringan secara rutin. Ingat ! Anda tak boleh sembarangan melakukan latihan fisik, lakukan gerakan yang ringan ringan saja. Gerakan yang terlalu menguras tenaga dan melelahkan sebaiknya dihindari dulu.
berat badan terlalu berlebih (obesitas) saat hamil juga dapat membuat frekuensi pipis meningkat. Untuk itu, Anda bisa menjaga keseimbangan berat badan dengan melakukan diet sehat.
Senam kegel mempunyai banyak manfaat bagi ibu hamil. Selain dapat membantu melancarkan proses persalinan, senam kegel juga bermanfaat untuk mengatasi sering buang air kecil. Lakukan senam kegel dengan benar sesuai dengan petunjuk instrukstur senam di daerah Anda.
Kebutuhan cairan tubuh ibu hamil lebih banyak daripada wanita yang tidak hamil. Untuk mencukupi kebutuhan cairan tubuh sebaiknya hindari minuman yang banyak mengandung glukosa. Air putih adalah pilihan tepat bagi Anda untuk mencukupi kebutuhan cairan tubuh dengan tidak terlalu meningkatkan frekuensi BAK.
Demikian informasi terkait penyebab sering buang air kecil saat hamil 4 bulan dan cara mengatasinya. Merawat kehamilan memang berat, namun ketik sang buah hati berhasil terlahir ke dunia dengan aman, selamat dan lancar maka semua susah payah akan hilang dalam waktu sekejap. Salam
Banyak terjadi ibu hamil yang sampai pipis di celana alias ngompol karena sudah tak tertahankan. Meskipun termasuk hal yang wajar, namun keadaan ini sungguh mengganggu aktivitas ibu hamil, apalagi pada saat bepergian.
Dari sekian banyak ibu hamil, banyak diantaranya yang malu kalau harus mondar - mandir ke kamar kecil sehingga mereka mencari cari informasi mengenai bagaimana cara mengatasi sering buang air kecil saat hamil.
image from pixabay
Penyebab Sering Pipis Saat Hamil
Sebelum membahas tentang cara mengatasi sering buang air kecil saat hamil, ada baiknya kita bahas terlebih dahulu tentang penyebabnya. Di bawah ini adalah beberapa hal yang membuat ibu hamil sering pipis :
1. Kantung kemih ibu hamil tertekan
Pada usia kehamilan 4 bulan keatas, rahim ibu hamil sudah mulai membesar seiring dengan pertumbuhan janin. Keadaan ini membuat kantung kemih ibu hamil semakin tertekan oleh rahim sehingga tidak dapat menampung air kencing terlalu lama. Oleh karena itu lah ibu hamil sering merasa buang air kecil meski belum lama habis dari kamar mandi.
2. Peningkatan volume darah
Ketika seorang wanita sedang hamil maka volume darah dalam tubuh mengalami peningkatan sehingga banyak terdapat cairan di dalam ginjal. Cairan tersebut akan keluar dari tubuh ibu hamil melalui air seni. Itulah salah satu penyebab mengapa ibu hamil sering buang air kecil, untuk itu jangan khawatir dengan keadaan ini.
3. Rahim membesar
Sebagaimana yang telah kami sampaikan di atas bahwa pada usia kehamilan trimester kedua dan ketiga, rahim ibu hamil sudah mulai membesar sehingga menekan kantung kemih. Wal hasil, kantung kemih tidak mampu bertahan lama dalam menampung air seni dan akhirnya frekuensi pipis ibu hamil menjadi semakin meningkat.
4. Terlalu banyak minum
Ibu hamil memang disarankan untuk memperbanyak minum air putih dengan harapan agar tidak kekurangan cairan (dehidrasi). Namun perlu Anda ketahui bahwa salah satu efek dari terlalu banyak minum adalah meningkatkan frekuensi buang air kecil. Untuk itu jangan kaget bila sebentar sebentar ingin pipis.
Meski keadaan ini membuat tidak nyaman namun Anda tidak boleh membuat keputusan yang keliru, yaitu mempersedikit minum. Kenapa tidak boleh ? karena kurang minum dapat mengakibatkan dehidrasi yang bisa memicu masalah kehamilan serius.
Anda juga tidak diperkenankan menahan pipis hanya gara - gara malas. Kenapa ? karena menahan pipis itu tidak baik bagi kesehatan dan dapat menyebabkan masalah kesehatan mengerikan.
5. Sakit diabetes
penyebab sering kencing saat hamil yang telah kami sampaikan di atas termasuk penyebab yang wajar dan normal. Selain daripada itu, sering pipis juga dapat diakibatkan karena ibu hamil terkena penyakit diabetes. Apabila penyebab sering buang air kecil ibu hamil adalah karena diabetes sebaiknya segera datang ke dokter untuk mendapatkan penanganan yang sesuai.
Sering buang air kecil saat hamil, normalkah ?
Sering pipis saat hamil tergolong keluhan kehamilan yang normal, Anda tak perlu takut karena umumnya hal itu terjadi karena perubahan hormon, kantung kemih tertekan rahim dan karena kebanyakan minum. Namun demikian jika anda menjumpai kejanggalan terkait dengan keadaan yang Anda alami, silakan datang ke dokter untuk memastikan bahwa keadaan anda baik - baik saja.
Tips Mengatasi Sering Pipis Saat Hamil
Walaupun tergolong keluhan kehamilan yang wajar, namun tak ada salahnya jika Anda menerapkan beberapa langkah aman untuk mengatasi keadaan ini. Kenapa harus diatasi ? karena keadaan ini sungguh sangat membantu aktivitas sehari sehari dan membuat kehamilan terasa tak nyaman. Adapun langkah aman untuk mengatasi sering buang air kecil saat hamil 4 bulan adalah sebagai berikut :
1. Ibu hamil perlu latihan fisik
Langkah awal yang bisa Anda lakukan untuk mengatasi masalah ini adalah dengan melakukan latihan fisik. Dalam hal ini, Anda bisa melakukan olahraga ringan secara rutin. Ingat ! Anda tak boleh sembarangan melakukan latihan fisik, lakukan gerakan yang ringan ringan saja. Gerakan yang terlalu menguras tenaga dan melelahkan sebaiknya dihindari dulu.
2. Jaga berat badan
berat badan terlalu berlebih (obesitas) saat hamil juga dapat membuat frekuensi pipis meningkat. Untuk itu, Anda bisa menjaga keseimbangan berat badan dengan melakukan diet sehat.
3. Senam kegel
Senam kegel mempunyai banyak manfaat bagi ibu hamil. Selain dapat membantu melancarkan proses persalinan, senam kegel juga bermanfaat untuk mengatasi sering buang air kecil. Lakukan senam kegel dengan benar sesuai dengan petunjuk instrukstur senam di daerah Anda.
4. Cukup minum air putih
Kebutuhan cairan tubuh ibu hamil lebih banyak daripada wanita yang tidak hamil. Untuk mencukupi kebutuhan cairan tubuh sebaiknya hindari minuman yang banyak mengandung glukosa. Air putih adalah pilihan tepat bagi Anda untuk mencukupi kebutuhan cairan tubuh dengan tidak terlalu meningkatkan frekuensi BAK.
Demikian informasi terkait penyebab sering buang air kecil saat hamil 4 bulan dan cara mengatasinya. Merawat kehamilan memang berat, namun ketik sang buah hati berhasil terlahir ke dunia dengan aman, selamat dan lancar maka semua susah payah akan hilang dalam waktu sekejap. Salam
Post a Comment for "Sering Buang Air Kecil saat Hamil 4 Bulan, Penyebab dan Cara Mengatasinya"
==> Silahkan berkomentar dengan sopan dan sesuai topik
==> Mohon maaf komentar spam tidak akan dipublish