Perubahan Wajah Saat Hamil Muda, Banyak yang Tidak Menyadari
Perubahan wajah saat hamil muda - Kehamilan adalah momen bahagia yang sangat ditunggu kehadirannya oleh setiap pasangan suami istri, terutama yang telah lama menikah dan belum berhasil punya momongan. Segala usaha pun dilakukan untuk segera mendapat kehamilan namun kenyataannya ketika kehamilan telah terjadi justru tidak segera disadari.
Pengetahuan tentang ciri hamil muda sudah semestinya dikuasai oleh setiap pasangan suami istri sehingga kehamilan bisa segera diketahui. Beberapa kasus keguguran terjadi karena kehamilan yang tidak disadari.
Salah satu tanda kehamilan muda yang jarang disadari adalah perubahan pada wajah. Perubahan wajah yang terjadi pada ibu hamil memang tidak terlalu mencolok, namun setidaknya bisa memberikan informasi kepada kita tentang adanya kehamilan.
Perubahan hormon yang terjadi pada wanita hamil muda menyebabkan beberapa macam perubahan, salah satunya adalah perubahan kulit wajah yang cenderung lebih banyak jerawat.
Kadar hormon progesteron dan esterogen yang meningkat membuat hiperpigmentasi sementara yang ditengarahi dengan munculnya flek hitam terutama di bagian pipi dan atas bibir hingga terlihat seperti topeng.
Kehamilan juga menyebabkan timbulnya jerawat di wajah karena ibu hamil lebih banyak memproduksi sebum.
Selain perubahan wajah saat hamil muda, peningkatan hormonal saat hamil muda juga menyebabkan beberapa gejala diantaranya adalah sebagai berikut :
1. Perubahan payud@ra
Jangan kaget jika Anda menjumpai perubahan payud@ra yang terlihat bengkak, lebih empuk, kenyal dan sesak. Tak hanya itu, payud@ra ibu hamil juga terasa nyeri dan di area sekitar put!ng terlihat menghitam dan gatal-gatal.
2. Mual dan muntah
Hampir semua ibu hamil mengalami mual dan muntah d awal masa kehamilan. Mual dan muntah akan terus terjadi hingga akhir trimester pertama kehamilan (tiga bulan pertama). Namun ada juga yang mengalami mual dan muntah hanya beberapa minggu saja.
3. Kelelahan
Kelelahan bisa terjadi karena berbagai macam sebab, salah satunya adalah karena sedang hamil muda. Kelelahan yang dialami oleh ibu hamil muda berbeda dengan kelelahan pada umumnya. Biasanya badan lelah terjadi karena habis melakukan aktivitas berat, namun di awal kehamilan ibu hamil sering merasa lelah meski tidak habis melakukan aktivitas berarti.
4. Bercak darah
Salah satu tanda hamil yang biasa terjadi pada ibu hamil adalah keluar bercak darah dalam jumlah sedikit dan tidak terjadi terus menerus. Bercak darah ini disebabkan karena proses implantasi atau menempelnya bakal janin pada dinding rahim.
5. Kram perut
Kram perut biasanya mulai muncul bersamaan dengan keluarnya bercak darah. Kram perut tanda kehamialn normal terjadi tidak terus terusan dan tidak terlalu menyakitkan. Apabila kram perut yang Anda alami terlalu menyakitkan dan tak kunjung berhenti, silakan segera hubungi dokter.
Ketika tanda kehamilan telah banyak yang muncul, silakan lakukan tes kehamilan dengan menggunakan test pack atau langsung datang ke bidan atau dokter untuk dilakukan tes kehamilan.
Demikian penjelasan terkait perubahan wajah saat hamil muda dan beberapa tanda hamil yang lain. Semoga penjelasan singkat ini dapat menambah wawasan tentang kehamilan. Salam
Pengetahuan tentang ciri hamil muda sudah semestinya dikuasai oleh setiap pasangan suami istri sehingga kehamilan bisa segera diketahui. Beberapa kasus keguguran terjadi karena kehamilan yang tidak disadari.
Salah satu tanda kehamilan muda yang jarang disadari adalah perubahan pada wajah. Perubahan wajah yang terjadi pada ibu hamil memang tidak terlalu mencolok, namun setidaknya bisa memberikan informasi kepada kita tentang adanya kehamilan.
(foto : pixabay.com)
Perubahan Wajah Saat Hamil Muda
Perubahan hormon yang terjadi pada wanita hamil muda menyebabkan beberapa macam perubahan, salah satunya adalah perubahan kulit wajah yang cenderung lebih banyak jerawat.
Kadar hormon progesteron dan esterogen yang meningkat membuat hiperpigmentasi sementara yang ditengarahi dengan munculnya flek hitam terutama di bagian pipi dan atas bibir hingga terlihat seperti topeng.
Kehamilan juga menyebabkan timbulnya jerawat di wajah karena ibu hamil lebih banyak memproduksi sebum.
Perubahan Fisik Ibu Hamil Muda
Selain perubahan wajah saat hamil muda, peningkatan hormonal saat hamil muda juga menyebabkan beberapa gejala diantaranya adalah sebagai berikut :
1. Perubahan payud@ra
Jangan kaget jika Anda menjumpai perubahan payud@ra yang terlihat bengkak, lebih empuk, kenyal dan sesak. Tak hanya itu, payud@ra ibu hamil juga terasa nyeri dan di area sekitar put!ng terlihat menghitam dan gatal-gatal.
2. Mual dan muntah
Hampir semua ibu hamil mengalami mual dan muntah d awal masa kehamilan. Mual dan muntah akan terus terjadi hingga akhir trimester pertama kehamilan (tiga bulan pertama). Namun ada juga yang mengalami mual dan muntah hanya beberapa minggu saja.
3. Kelelahan
Kelelahan bisa terjadi karena berbagai macam sebab, salah satunya adalah karena sedang hamil muda. Kelelahan yang dialami oleh ibu hamil muda berbeda dengan kelelahan pada umumnya. Biasanya badan lelah terjadi karena habis melakukan aktivitas berat, namun di awal kehamilan ibu hamil sering merasa lelah meski tidak habis melakukan aktivitas berarti.
4. Bercak darah
Salah satu tanda hamil yang biasa terjadi pada ibu hamil adalah keluar bercak darah dalam jumlah sedikit dan tidak terjadi terus menerus. Bercak darah ini disebabkan karena proses implantasi atau menempelnya bakal janin pada dinding rahim.
5. Kram perut
Kram perut biasanya mulai muncul bersamaan dengan keluarnya bercak darah. Kram perut tanda kehamialn normal terjadi tidak terus terusan dan tidak terlalu menyakitkan. Apabila kram perut yang Anda alami terlalu menyakitkan dan tak kunjung berhenti, silakan segera hubungi dokter.
Ketika tanda kehamilan telah banyak yang muncul, silakan lakukan tes kehamilan dengan menggunakan test pack atau langsung datang ke bidan atau dokter untuk dilakukan tes kehamilan.
Demikian penjelasan terkait perubahan wajah saat hamil muda dan beberapa tanda hamil yang lain. Semoga penjelasan singkat ini dapat menambah wawasan tentang kehamilan. Salam
istri saya hamil muda terus tiap hari selalu mengeluh perut sakit sekali dan muntah2 terus
ReplyDelete